Daerah

Bupati BU,Mutasi Pejabat Eselon II,III Dan IV,Lihat Daftarnya !!!

Bengkulu Utara,GC-Pada Hari Kamis (9/3/2017) sore sekitar Pukul 14.30 wib, Bupati Bengkulu Utara (BU) Ir Mian, Kembali Melakukan Mutasi dan Rotasi 31 orang Pejabat Eselon II, III Dan IV lingkup Pemerintahan Kabupaten (pemkab) Bengkulu Utara di Gedung balai daerah.

Selain melantik ke 6 pejabat yang mengikuti Lelang JPT untuk mengisi kekosongan Pejabat Eselon II belum lama ini, bupati juga melangsungkan Pengukuhan pejabat Dinas Kependudukan dan catatan Sipil (Dukcapil).

Berikut daftar pejabat yang dilantik:

1.Heru Susanto, St, jabatan lama Kepala Bidang Bina Marga Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang eselon III B dengan jabatan baru Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Eselon IIb.

2.Drh. Agus Arifianto, Jabatan lama Fungsional Medik Veteriner Madya Dinas Tanaman Pangan Holtikultura dan Perternakan.  Jabatan baru Kepala Dinas Ketahanan Pangan Eselon IIb.

3.Cholimoen, S.Pd, MM, Jabatan lama pelaksana Dinas Koperasi Usaha Kecil dan Menengah. Jabatan baru Kepala Dinas Kearsipan dan perpustakaan Eselon II b.

4.Drs. Kiman Nasardi, MM Jabatan Lama pelaksana Dinas Kearsipan dan Perpustakaan. Jabatan baru Kepala Dinas Komunikasi dan Informatika Eselon II B.

5.Ir.Sarmini Burhan,MM Jabatan Lama Penyuluh Pertanian Madya Dinas Tanaman Pangan Holtikultura dan Peternakan. Jabatan Baru Kepala Badan Penelitian dan Pengembangan Eselon IIb.

6.Sugeng.SE Jabatan Lama Kepala Bagian Pembangunan Sekretariat Daerah Eselon IIIa. Jabatan Baru Kepala badan pendapatan Daerah Eselon IIb.

7.Drg. Adi fitridin, M.Kes, Jabatan lama Direktur Rumah Sakit Umum Daerah Seluma, Jabatan baru Kepala Dinas Kesehatan Kabupaten Bengkulu Utara Eselon IIb.

8.Ir.Suharto Handayani, Jabatan  Lama Sekretaris Dinas Sosial Eselon IIIa. Jabatan Baru Kepala Bagian Pembangunan Sekretariat Daerah Eselon III.a.

9.Jais Efendi,SP,M,Si Jabatan Lama Kepala Bidang Anggaran BPKAD Eselon IIIb. Jabtan Baru Kepala Bagian Kerja Sama Daerah secretariat Daerah,Eselon IIIa

10.Kacung Agus Muhajidin, S.Sos, Jabatan lama Camat Putri Hijau Eselon IIIa. Jabatan Baru Sekretaris Dinas Sosial Eselon IIIa.

11.Usman Wahid, SH, Jabatan Lama Kepala Bagian Kerja Sama Sekretariat Daerah Eselon III.a.  Jabatan Baru Camat Putri Hijau eselon IIIa.

12.Rahmat Hidayat, SSTP, M. Si, Jabatan Lama Kepala Bagian Kesra Sekretariat Daerah Eselon IIIa. Jabatan Lama Sekretaris Dinas Perhubungan.

13.Helmi, S.Pd, M.Pd, Jabatan Lama Fungsional pada UPTD SKB Dinas Pendidikan Kabupaten Bengkulu Utara. Jabatan Baru Sekretaris Dinas Kearsipan dan Perpustakaan Eselon III a.

14.Bambang Suradi, S.Pd.M.Si, Jabatan Lama Sekretaris Dinas Kearsipan dan Perpustakaan Eselon III a. Jabatan Baru Kepala Bagian Kesra Sekretariat Daerah eselon III a.

15.Lujeng Siswono,SE Jabatan Lama kepala sub bidang pembebanan belanja tidak langsung di BPKAD Eselon IV a. Jabatan Baru Kepala Bidang Anggaran di BPKAD Eselon IIIb.

16.Harmen Junaidi, ST, Jabatan Lama Kepala Bidang Cipta Karya Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Eselon III b. Jabatan Baru Kepala Bidang Kedaruratan dan Logistik Badan Penangulangan Bencana Daerah eselon III b.

17.Ferdian Hadi Saputra,ST, Jabatan Lama Kepala Bidang Kedaruratan dan Logistik Badan Penangulangan Bencana Daerah.  Jabatan Baru Kepala Bidang Cipta Karya Dinas Pekerjaan Umum dan Penata Ruang eselon III b.

18.Sabililah, S.Sos, Jabatan Lama Pelaksana pada Dinas Koperasi, usaha kecil dan menengah. Jabatan Baru Kepala Bidang Pengelolaan Informasi Dinas Komunikasi dan Informatika Eselon III b.

19.Ambang Eswari,SKM,M,Si, Jabatan LamaKepala Bidang Bina Program Badan Perencanaan Pembangunan Daerah,Eselon IIIb. Jabatan Baru Sekretaris Kecamatan Air Padang,Eselon III b.

20.Dra. Halimah Tusuhro, Jabatan Lama Sekretaris Kecematan Air Padang eselon III b. Jabatan Baru Kepala Bidang Perlindungan Hak Perempuan dan Perlindungan Khusus Anak Dinas Pemerdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak ,Eselon III b.

21.Kadino, S.Sos, Jabatan Lama Sekretaris Kecematan Napal Putih Eselon III b, Jabatan Baru Sekretaris Kecamatan Ulok Kupai Eselon III b.

22.Abdul Hadi, S,Ip, Jabatan Lama Sekretaris Kecamatan Ulok Kupai, Jabatan Baru Sekretaris Kecematan Napal Putih Eselon III b.

23.Masrup,S,St Jabatan Lama Kepala Bidang Perekonomian Badan Perencanaan pembangunan Daerah,Eselon III b. Jabatan Baru Kepala badan Bina Program Badan Perencanaan Pembangunan Daerah,Eselon III b.

24.Parfen Siregar, STP, M.Si, Jabatan Lama Kepala Bidang Tanaman Pangan dan Holtikultura Dinas Tanaman Pangan Holtikultura dan Peternakan. Jabatan Baru Kepala Bidang Perekonomian Badan Pembangunan Daerah Eselon III B.

25.Ilyas Rifa’i, SP, Jabatan Lama Kepala Bidang Inovasi dan Teknologi Badan Penelitian dan Pengembangan Eselon III b, Jabatan Baru Kepala Bidang Tanaman Pangan dan Holtikultura Dinas Tanaman Pangan dan Holtikultura Eselon III b.

26.Sapuan, SKM, Jabatan Lama Kepala Seksi Rekontruksi Badan Penanggulangan Bencana Daerah Eselon IV a, Jabatan Baru Kepala Bidang Inovasi dan Teknologi Badan Penelitian dan Pengembangan Eselon III b.

27.Mufianto, S.Sos, M.Kes, Jabatan Lama Pelaksana pada Dinas Kesehatan. Jabatan Baru Kepala Bidang Pengendalian Penduduk Dinas Pengendalian Penduduk dan Keluarga Berencana Eselon III b.

28.Khairan Hukmi,S,Sos, Jabatan Lama Kepala Bidang Rehabilitasi Sosial di Dinas Sosial, Eselon III b. Jabatan Baru Kepala Bidang Pengolahan,Layanan, dan pelestarian bahan perpustakaan di Dinas Kearsipan dan perpustakaan,Eselon III b.

29.Tarmadi, S.Sos, Jabatan Lama pelaksana pada Dinas Sosial. Jabatan Baru Kepala Bidang Rehabilitas Sosial Eselon III b.

  1. Supandi,SH, Jabatan Lama Kepala Bidang Pemerdayaan Nelayan Kecil Dinas Perikanan Eselon III b. Jabatan Baru Kepala Bidang Pemerdayaan pembudidaya Ikan Dinas Perikanan Eselon III.b.
  2. Agus Sulaiman,S.Pi, Jabatan Lama Kepala Bidang Pemerdayaan pembudidaya Ikan Dinas Perikanan Eselon III b. Jabatan Baru Kepala Bidang Pemberdayaan nelayan Kecil Dinas Perikanan Eselon III b.

Dalam sambutan Bupati menyampaikan Kegiatan mutasi dan rotasi merupakan bagian dari kehidupan organisasi dalam rangka pemantapan dan peningkatan kafasitas pembendaharaan serta bagian dari upaya penyegaran peningkatan kinerja.

“Saya harap para pejabat yang sudah dilantik dapat bekerja sebaik-baiknya, disiplin, dan bertanggung jawab pada pekerjaannya,” Ungkap Bupati.(BEN)

Related posts

Terkait Temuan BPK Soal Pengadaan Sapi di DTPHP, Ini Jawaban PPTK

Beni Irawan

Bupati Bengkulu Utara Diminta Evaluasi Pejabat Yang Selalu No Comment

Beni Irawan

Pemkab Bengkulu Utara Dukung Honorer Diangkat Jadi PNS

Beni Irawan

Leave a Comment